Hal yang Harus Diperhatikan dalam Makanan Ibu Hamil

makanan untuk ibu hamil trimester pertama
makanan untuk ibu hamil trimester pertama

Kondisi kehamilan di tiga bulan pertama atau istilah medis menyebutnya dengan istilah trimester pertama memang merupakan kondisi yang sangat sensitive. Dimana kandungan masih bersifat rentan. Tidak banyak yang mengalami gangguan kehamilan pada masa trimester pertama. Sehingga dokter menyarankan untuk berhati – hati apda masa itu kepada para ibu hamil. Begitu pun para ibu hamil muda dituntut untuk memperhatikan lebih ekstra lagi kondisi kandungannya. Dan penjagaan terhadap kehamilan juga tidak hanya harus dilakukan dari luar saja. Misalnya tidak boleh banyak pergerakan yang memberatkan otot Rahim wanita, akan tetapu penjagaan terhadap kandungan juga harus dilakukan dari luar atau dari bagian eksternal. Dan langkah penjagaan salah satunya adalah dari segi makanan untuk ibu hamil trimester pertama. Ibu yang sedang hamil muda harus memperhatikan makanannya. Berikut ini beberapa indicator yang harus diperhatikan oleh para ibu hamil muda ketika hendak mengonsumsi makanan, yaitu di antaranya :
  • Kebersihan
Kebersihan adalah indicator utama yang harus diperhatikan dalam makanan bagi ibu yang hamil muda. Sebab kebersihan adalah pangkal dari kesehatan. Jika ibu hamil muda mengonsumsi makanan yang dalam keadaan kotor maka itu akan membahayakan kesehatannya bahkan juga akan membahayakan kesehatan janinnya. Maka dari itu sebelum mengonsumsi makanan, ibu yang sedang hamil muda harus memastikan terlebih dahulu jika makanannya itu dalam kondisi bersih.
  • Tidak mengandung zat kimia
Ibu yang sedang hamil muda juga haru berhati – hati pada makanan cepat saji dan makanan ringan saat ini yang beredar di pasaran. Sebab sekarnag ini banyak sekali makanan yang mengandung zat kimia di dalam bahan pembuatannya. Dan terkadang at kimia yang terkandung dapat membahayakan kondisi kandungan dan juga janin ibu hamil. Selama hamil muda anda disarankan untuk lebih mengonsumsi makanan yang herbal dan alami dan tidak banyak mengandung zat kimia. Hal itu tentunya untuk berjaga – jaga supaya tidak terjadi sesuatu kondisi yang tidak diinginkan.

Itulah beberapa hal yang harus diperhatikan oleh ibu hamil ketika hendak mengonsumsi makanan untuk ibu hamil trimester pertama.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url