Cara Setting SSL di Blogger Mudah dan Simpel
Cara Setting SSL di Blogger Mudah dan Simpel |
Oke gans kali ini saya akan memberikan sebuh tips tutorial cara memasang SSL atau HTTPS pada nama domain di Blogger dengan mudah dan simpel.
Kalian juga pasi sudah pada tau apa manfaat dari SSL,
Langsung saja ke pembahasaan cara instal atau pasang SSL di Blogger.
- Masuk ke dasbor Blogger anda
- Setelah masuk silahkan anda pergi ke halaman Setting
- Selanjutnya ke Hamalan Dasar
- Setelah itu perhatikan pada bagian HTTPS ada pilihan YA dan TIDAK, pada bagian ini jika anda sudah membeli layanan SSL anda tinggal langsing pilih YA untuk mengaktifkan SSL.
Cara Setting SSL di Blogger Mudah dan Simpel |
- Setelah itu blog anda akan merefresh dan selesai
Oke itulah sedikit sangat simpel mengenai cara pasang SSL di Blogger semoga artikel saya dapat bermanfaat bagi anda.