Mengenal Modeler Dalam Seni Animasi 3Dimensi
Kursus Desain Grafis |
Kursus Desain Grafis - Dari beberapa konsep Art yang sudah ada para modeler bertugas langsung merubah kosep 2D menjadi 3D modeling, yang bertugas merubah, mengkoreksi 3D baik karakter ataupun tempelate, serta properti yang ada di dalamnya, jika anda menjadi Modeler skil yang di dapatka tidak hanya dari Kursus Desain Grafis saja tetapi juga pengalaman dilapangan serta teamwork yang solid dan handal, tugas seorang Modeler cukup rumit.
Sehingga harus dibagi berdasarkan tugas yang diberikan oleh Lead Animator, bagian yang pertama yaitu Caracter Modelig, yang bertugas sebagai merubah concept art menjadi karakter 3D, Environment Modeling yang bertugas merubah Layout 3D emvironment dan Properti 3D,
Para modeler harus bisa menguasai tehnik membuat 3D dan merubah 2D menjadi 3D, menguasai tool desain 3D pada aplikasi yang dibutuhkan, menguasai teknik modeling dengan nurbs dan poly,menguasai modeling karakter dan anatomi tubuh hewan,manusia dan karakter yang dibutuhkan, dan mengusai tehnik konversi file ke dalam format yang berbeda.
Kursus Desain Grafis |
Bagian lain dari modeler yaitu Texturing, sebuah proses dimana sketsa yang sudah jadi model 3D masuk tahap cloring atau pewarnaan, tugas texturing adalah mengekstrak model 3D menjadi UV mapping sehingga di beri texture, untuk menjadi texturing skil yang di dapat harus melalui Kursus Desain Grafis yang khusus.
Agar menghasilkan hasil karya aminasi yang memuaskan, anda harus menguasai tehnik texturing, seperti Dept mapping, bup, normal mapping, Speculer, Glow, Reflection dan sebagainya. Terdapat beberapa tugas team texturing diantaranya yaitu UV Mapping bertugas mengekstrak model menjadi UV mapping, tehnik ini disebut juga tehnik Unwraping.
Bagian selanjutnya yaitu Digital painting dan mette painting bertugas, memberikan texture pada hasil extarak UV mapping dengan menggunakan image editor Photoshop. Mette painting memberikan teksture lukisan baik secara manual maupun secara digital painting dan muping spray painting, contoh pemberian warna wajah manusia, kualifikasi untuk bagian ini tidak harus menempuh Kursus Desain Grafis.
Anda hanya cukup memahami konsep dasar mengenai pewarnaan menggunakan aplikasi Photoshop, secara keseluruhan, namun jika anda masih ragu dan belum percaya diri maka, anda bisa belajar kursus di IDS Creative Course, yang memberikan 12 sesi pembelajaran dan pemantapan bagi anda yang ingin melatih skill animator anda. Setelah tahapan texturing selesai maka tahap selanjutnya yaitu rendering dan lighting untuk menyempurnakan hasil akarya animasi anda. Demikianlah beberapa tugas Modeler dalam perannya sebagai Animator.